Wikileaks LONDON - Kepolisian Inggris menangkap lima orang pria yang dianggap Pemerintah Amerika Serikat dan Inggris, sebagai hacker pendukung WikiLeaks. Para tersangka ini diketahui menyerang pihak-pihak yang mereka nilai sebagai musuh dari WikiLeaks.
"Penangkapan ini terkait serangan atas 'distributed denial of service' (DDoS), oleh sebuah kelompok yang menamai dirinya Anonymous," Ucap pihak Kepolisian London dalam pernyataannya yang dikutip Reuters, Jumat (28/1/2011).
Sementara di AS, pihak Penyelidik Federal AS (FBI) mengklaim telah mengeluarkan 40 perintah penahanan, sebagai bagian dari proses penyelidikan dari aksi penyerangan yang dilakukan oleh Anonymous, lewat sebuah software yang mereka buat. Software tersebut bahkan dapat dimiliki oleh publik dengan didownload gratis di internet.
"FBI terus bekerja sama dengan penegak hukum internasional guna meminimalisir efek dari ancaman Anonymous," pernyataan dari FBI.
FBI menambahkan pihaknya terus memperluas penyelidikan dengan melakukan kerjasama dengan penegak hukum di Belanda, Jerman dan Prancis.
Serangan DDoS memungkinkan jaringan dari internet seperti server diserang dan menyebabkannya tidak mampu bekerja dengan optimal bagi penggunanya. Hal ini dilakukan oleh aktivis internet bulan lalu terhadap website yang dianggap sebagai musuh bagi situs WikiLeaks.
Serangan tersebut sempat membuat website milik Visa dan Mastercard, Amazon.com serta situs milik Pemerintah Swedia, tidak dapat beroperasi
Baca Juga
-
▼
2011
(180)
- ► Januari 30 - Februari 6 (25)
-
▼
Januari 23 - Januari 30
(39)
- Pretty, Cewek Secantik Ini Sudah Berusia 29 Tahun
- Bagaimana Hacker Menyusup ke Akun Mark Zuckerberg?
- 5 Keajaiban Seni Alam
- Polisi Inggris Tangkap Hacker Pendukung WikiLeaks
- Sony Bawa Game PS One ke Ponsel Android
- Aksara Jawa Untuk Anak-Anak
- 7 Hiu Terbesar Didunia
- 7 Monumen Terkenal Di Indonesia
- 10 Wabah Yang Disebabkan Internet
- 10 Negara Dengan Jumlah Tentara Terbanyak di Dunia
- Ilmuwan Kembangkan Pembungkus Makanan dari Bakteri
- Dasyatnya Letusan Gunung Toba
- 8 Gunung Teraktif Di Indonesia
- 7 Tempat Menakjubkan di Indonesia
- MELIHAT EMAIL AKUN FACEBOOK YANG DISEMBUNYIKAN
- Hotel Tertinggi dan Terbesar di Solo Resmi Dibuka
- Kolam Kristal : Cenote Yucatan Mexico
- Ledakan Bom Di Bandara Moscow
- Rahasia Kemampuan Cacing Planaria Menumbuhkan Tubu...
- Bahaya, Tidur Dengan Lampu Menyala
- 10 Fakta Tentang Bajai
- Negara-negara Yang Menggunakan Bahasa Jawa
- Bunker Belanda Ditemukan di Surabaya
- Cheat Ninja Saga Yang Masih Work
- Negara yang Jarang Kita Ketahui
- Blogger Sitemap Generator Buat Blogspot
- 6 Hal yang Membuat Wanita Jatuh Cinta
- 10 Tempat Driving Terbaik
- 10 Dampak Jika Facebook Benar-Benar Ditutup
- Intip Kota London Malam Hari
- Kali Pabelan Banjir Lahar Dingin, Puluhan Pelajar ...
- 13 KEAHLIAN IT 2011 PALING DI CARI
- Key Smadav 8.4 + Solusi Blacklist Smadav 8.4
- Museum Di Udara Terbuka
- Meteorit Hoba, Meteorit Terbesar yang Pernah Ditem...
- Mantra- Mantra Di Film Harry Poter
- Gambar-Gambar Laptop Jadul
- Asal Mula Kata “Hoax”
- 10 Peradaban Dunia Yang Lenyap dengan Misterius
- ► Januari 9 - Januari 16 (24)
- ► Januari 2 - Januari 9 (21)
-
►
2010
(177)
- ► Desember 26 - Januari 2 (31)